KATA PENGANTAR
Puji
syukur penulis panjatkan ke-hadirat Allah SWT, atas segala karunia yang telah
diberikan-Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan makalah yang berjudul Kesehatan
Manusia dan Kesehatan Lingkungan.
Dalam menyusun karya makalah
ini penulis banyak menghadapi berbagai kesulitan dan hambatan tetapi berkat
bimbingan, pengarahan dan bantuan dari semua pihak, sehingga karya tulisan ini
terwujud.
Penulis manyadari bahwa makalah ini masih
kurang sempurna, oleh karenanya kritik dan saran sangat diharapkan untuk
kesempurnaannya. Akhirnya penulis mendo’akan semoga karya tulis ini dapat
memberikan manfaat kepada tenaga keperawatan dan masyarakat pembaca pada
umumnya. Amin ya Rabbal ‘Alamin.
Banda
Aceh, October 20...
Mukhsalmina.
BAB I
PENDAHULUAN
A.
Latar
Belakang
Sehat
adalah Suatu keadaan yang sempurna baik fisik, mental dan sosial tidak hanya
bebas dari penyakit atau kelemahan. Kesehatan adalah keadaan
sejahtera dari badan, jiwa, dan sosial yang memungkinkan setiap orang hidup
produktif secara sosial dan ekonomis. Pemeliharaan kesehatan adalah upaya
penaggulangan dan pencegahan gangguan kesehatan yang memerlukan pemeriksaan,
pengobatan dan/atau perawatan termasuk kehamilan dan persalinan.
Batasan
kesehatan tersebut di atas sekarang telah diperbaharui, bila batasan kesehatan
yang terdahulu itu hanya mencakup tiga dimensi atau aspek, yakni: fisik,
mental, dan sosial, maka dalam Undang-Undang N0. 23 Tahun 1992, kesehatan
mencakup 4 aspek, yakni: fisik (badan), mental (jiwa), sosial, dan ekonomi.
Batasan kesehatan tersebut diilhami oleh batasan kesehatan menurut WHOyang
paling baru.
Pengertian kesehatan saat ini memang lebih luas dan dinamis, dibandingkan dengan batasan sebelumnya. Hal ini berarti bahwa kesehatan seseorang tidak hanya diukur dari aspek fisik, mental, dan sosial saja, tetapi juga diukur dari produktivitasnya dalam arti mempunyai pekerjaan atau menghasilkan sesuatu secara ekonomi.
Pengertian kesehatan saat ini memang lebih luas dan dinamis, dibandingkan dengan batasan sebelumnya. Hal ini berarti bahwa kesehatan seseorang tidak hanya diukur dari aspek fisik, mental, dan sosial saja, tetapi juga diukur dari produktivitasnya dalam arti mempunyai pekerjaan atau menghasilkan sesuatu secara ekonomi.
Kesehatan lingkungan adalah suatu
kondisi lingkungan yang mampu menopang keseimbangan ekologis yang dinamis
antara manusia dan lingkungan untuk mendukung tercapainya realitas hidup
manusia yang sehat sejahtra dan bahagia (Himpunan Ahli Kesehatan Lingkungan).
Interaksi manusia dengan lingkungan
hidupnya merupakan suatu proses yang wajar dan terlaksana sejak manusia itu
dilahirkan sampai akhir hidupnya. Hal ini membutuhkan daya dukung lingkungan
untuk kelangsungan hidupnya. Masalah lingkungan hidup sebenatnya sudah ada
sejak dahulu, masalah lingkungan hidup bukanlah masalah yang hanya dimiliki
atau dihadapi oleh negaranegara maju ataupun negara-negara miskin, tapi
masalah lingkungan hidup adalah sudah merupakan masalah dunia dan masalah kita
semua. Keadaan ini ternyata menyebabkan kita betpikir bahwa pengetahuan tentang
hubungan antara jenis lingkungan ini sangat penting agar dapat menanggulangi
permasalahan lingkungan secara terpadu dan tuntas.
Kesehatan lingkungan sebagai bagian
dari disiplin ilmu kesehatan masyarakat sebenarnya memiliki relevansi
tersendiri dengan UU No. 32/2009. Mengutip Notoatmodjo (2003), kesehatan
lingkungan pada hakikatnya adalah suatu kondisi atau keadaan lingkungan yang
optimum sehingga berpengaruh positif terhadap terwuju dan status kesehatan yang
optimum pula. Ruang lingkup kesehatan lingkungan tersebut, antara lain mencakup
penyediaan air bersih, pembuangan sampah, pembuangan air kotor (limbah),
pembuangan kotoran manusia (tinja), dan sebagainya. Sementara usaha kesehatan
lingkungan adalah suatu usaha untuk memperbaiki atau mengoptimalkan lingkungan
hidup manusia agar merupakan media yang baik untuk terwujudnya kesehatan yang
optimum bagi manusia yang hidup didalamnya.
B.
Tujuan
1. Secara Umum
Salah
satu tujuan
nasional adalah memajukan kesejahteraan bangssa,
yang berarti memenuhi kebutuhan dasar manusia, yaitu pangan, sandang, pangan, pendidikan,
kesehatan, lapangan
kerja dan ketenteraman hidup. Tujuan pembangunan kesehatan adalah tercapainya
kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap penduduk, jadi tanggung jawab untuk
terwujudnya derajat
kesehatan yang optimal
berada di tangan seluruh masyarakat indonesia, pemerintah
dan swasta
bersama-sama.
2. Secara Khusus
- Menyediakan
air bersih yang cukup dan memenuhi persyaratan kesehatan.
- Makanan
dan minuman yang diproduksi dalam skala besar dan dikonsumsi secara
luas oleh masyarakat.
- Pencemaran
udara akibat sisa pembakaran BBM, batubara, kebakaran hutan, dan gas
beracun yang berbahaya bagi kesehatan dan makhluk hidup lain dan menjadi
penyebab terjadinya perubahan ekosistem.
- Limbah
cair dan padat yang berasal dari rumah tangga, pertanian, peternakan, industry, rumah sakit, dan
lain-lain.
- Control
terhadap antropotda dan roden yang menjadi vector
penyakit dan cara memutuskan rantai penularan penyakitnya.
- Perumahan
dan bangunan yang layak huni dan memenuhi
syarat kesehatan.
- Kebisinga, radiasi, dan kesehatan kerja.
- Survey sanitasin untuk perencanaan, pemantauan,
dan evaluasi program kesehatan lingkungan.
BAB II
KESEHATAN MANUSIA DAN KESEHATAN LINGKUNGAN
A.
Kesehatan Manusia
Sehat
merupakan sebuah keadaan yang tidak hanya terbebas dari penyakit akan tetapi
juga meliputi seluruh aspek kehidupan manusia yang meliputi aspek fisik, emosi,
sosial dan spiritual. Menurut WHO (1947) Sehat itu sendiri dapat diartikan
bahwa suatu keadaan yang sempurna baik secara fisik, mental dan sosial serta
tidak hanya bebas dari penyakit atau kelemahan (WHO, 1947). Konsep sehat yang positif (Edelman dan Mandle.
1994):
1. Memperhatikan individu sebagai sebuah sistem yang menyeluruh.
2. Memandang sehat dengan mengidentifikasi lingkungan internal dan eksternal.
3. Penghargaan terhadap pentingnya peran individu dalam hidup.
1. Memperhatikan individu sebagai sebuah sistem yang menyeluruh.
2. Memandang sehat dengan mengidentifikasi lingkungan internal dan eksternal.
3. Penghargaan terhadap pentingnya peran individu dalam hidup.
UU No.23,1992 tentang Kesehatan menyatakan bahwa: Kesehatan
adalah keadaan sejahtera dari badan,
jiwa dan sosial yang memungkinkan hidup produktif secara sosial dan ekonomi.
Dalam pengertian ini maka kesehatan
harus dilihat sebagai satu kesatuan yang utuh terdiri dari unsur-unsur fisik, mental dan sosial dan di dalamnya
kesehatan jiwa merupakan bagian integral kesehatan. Dalam pengertian yang paling luas sehat
merupakan suatu keadaan yang dinamis dimana individu menyesuaikan diri dengan
perubahan-perubahan lingkungan internal (psikologis, intelektual, spiritual dan penyakit) dan
eksternal (lingkungan fisik, social, dan ekonomi) dalam mempertahankan kesehatannya
Kesehatan bersifat menyeluruh
mengandung empat aspek. Perwujudan dari masing-masing aspek tersebut dalam
kesehatan seseorang antara lain sebagai berikut:
1. Kesehatan fisik terwujud apabila sesorang tidak merasa dan mengeluh sakit atau tidak adanya keluhan dan memang secara objektif tidak tampak sakit.
2. Kesehatan Mental Kesehatan mental atau kesehatan jiwa mencakup 3 komponen, yakni pikiran, emosional, dan spiritual. Pikiran sehat tercermin dari cara berpikir atau jalan pikiran. Emosional sehat tercermin dari kemampuan seseorang untuk mengekspresikan emosinya, misalnya takut, gembira, kuatir, sedih dan sebagainya. Spiritual sehat tercermin dari cara seseorang dalam mengekspresikan rasa syukur, pujian, kepercayaan dan sebagainya terhadap sesuatu di luar alam fana ini, yakni Tuhan Yang Maha Kuasa (Allah SWT dalam agama Islam).
1. Kesehatan fisik terwujud apabila sesorang tidak merasa dan mengeluh sakit atau tidak adanya keluhan dan memang secara objektif tidak tampak sakit.
2. Kesehatan Mental Kesehatan mental atau kesehatan jiwa mencakup 3 komponen, yakni pikiran, emosional, dan spiritual. Pikiran sehat tercermin dari cara berpikir atau jalan pikiran. Emosional sehat tercermin dari kemampuan seseorang untuk mengekspresikan emosinya, misalnya takut, gembira, kuatir, sedih dan sebagainya. Spiritual sehat tercermin dari cara seseorang dalam mengekspresikan rasa syukur, pujian, kepercayaan dan sebagainya terhadap sesuatu di luar alam fana ini, yakni Tuhan Yang Maha Kuasa (Allah SWT dalam agama Islam).
1.
Kesehatan sosial
terwujud apabila seseorang mampu berhubungan dengan orang lain atau kelompok
lain secara baik, tanpa membedakan ras, suku, agama atau kepercayan, status
sosial, ekonomi, politik, dan sebagainya, serta saling toleran dan menghargai.
4. Kesehatan Ekonomi, Sehat jika ditinjau dari aspek ekonomi terlihat bila seseorang (dewasa) produktif, dalam arti mempunyai kegiatan yang menghasilkan sesuatu yang dapat menyokong terhadap hidupnya sendiri atau keluarganya secara financial.
4. Kesehatan Ekonomi, Sehat jika ditinjau dari aspek ekonomi terlihat bila seseorang (dewasa) produktif, dalam arti mempunyai kegiatan yang menghasilkan sesuatu yang dapat menyokong terhadap hidupnya sendiri atau keluarganya secara financial.
6 faktor yang mempengaruhi
kesehatan manusia dan 5 sumber utama racun
Sebagaimana kita ketahui bahwa kesehatan adalah
harta yang paling berharga, tanpa kesehatan yang prima kita tidak bisa
menikmati hidup ini sepenuhnya & kesehatan tubuh manusia dipengaruhi oleh
banyak faktor, ada faktor internal (Asupan nutrisi yang seimbang) maupun faktor
eksternal (Lingkungan). Berikut adalah 6 faktor utama yang memberikan pengaruh
besar pada kesehatan tubuh manusia :
1.Udara
Manusia hidup memerlukan udara, kehilangan udara beberapa menit saja dapat berakibat fatal bagi tubuh manusia, tapi kita tidak bisa memilih udara seperti apa yang akan kita hirup setiap saat, apalagi dengan tingkat polusi udara saat ini.
2.Air
Tubuh manusia juga membutuhkan air untuk dapat bertahan hidup, tetapi seringkali kita tidak dapat memilih air seperti apa yang akan kita konsumsi, atau mungkin secara tidak sadar kita mengkonsumsi air yang sepertinya sehat tetapi ternyata masih kurang
3. Makanan dan minuman
1.Udara
Manusia hidup memerlukan udara, kehilangan udara beberapa menit saja dapat berakibat fatal bagi tubuh manusia, tapi kita tidak bisa memilih udara seperti apa yang akan kita hirup setiap saat, apalagi dengan tingkat polusi udara saat ini.
2.Air
Tubuh manusia juga membutuhkan air untuk dapat bertahan hidup, tetapi seringkali kita tidak dapat memilih air seperti apa yang akan kita konsumsi, atau mungkin secara tidak sadar kita mengkonsumsi air yang sepertinya sehat tetapi ternyata masih kurang
3. Makanan dan minuman
Adalah faktor yang paling berpengaruh pada kesehatan
tubuh manusia, tetapi fatktor ini yang paling sulit untuk dihindari oleh kita.
2.
Keseimbangan emosi
turut mempengaruhi metabolisme dalam tubuh kita. Di
jaman ini dimana persaingan begitu ketatnya, rasanya sulit sekali kita bisa
mengendalikan emosi, begitu banyak pengaruh yang dapat menggangu emosi kita,
ditambah dengan krisis yang berkepanjangan.
5. Olahrag yang teratur
5. Olahrag yang teratur
Rasanya kita semua setuju bahwa olah raga itu sehat,
karena dapat melancarkan metabolisme di dalam tubuh kita. Tapi permasalahannya,
hampir tidak ada yang dapat berolah raga teratur setiap hari, baik karena
kesibukan maupun hal lainnya.
6.
Istirahat
Tubuh manusia memerlukan istirahat yang cukup agar
dapat mengembalikan stamina & melakukan proses pembaruan sel, tanpa makan
manusia masih dapat bertahan sampai berminggu-minggu, tapi tidak tidur beberapa
hari saja dapat mengakibatkan kematian. Jadi hal ini sangat vital bagi tubuh
kita, istirahat yang ideal biasanya antara 6 - 8 jam per hari, terutama dari
jam 22 jam 02, karena pada saat inilah tubuh kita melakukan proses
detoksifikasi (pengeluaran racun) melalui organ hati yang membutuhkan cukup
energi, dan bila jam tidur ini terlewatkan maka tidur siang satu minggupun
tidak dapat menggantikan apa yang didapatkan bila kita tidur pada jam ini.
Tetapi karena beberapa faktor seperti pikiran, pekerjaan, maupun acara
televisi, dsb, kita sering lalai memperhatikan jam tidur kita……………………..
B.
Kesehatan Lingkungan
Kesehatan lingkungan atau sanitasi
lingkungan memiliki pengertian yang sangat luas dan beragam tergantung
konteksnya. Kesehatan lingkungan pada dasarnya merupakan usaha untuk mengelola
semua faktor yang ada pada lingkungan yang berkaitan dengan perkembangan fisik
dan kesehatan sedemikian rupa sehingga derajat kesehatan dapat ditingkatkan.
Secara umum, persepsi masyarakat terhadap kesehatan lingkungan adalah
kebersihan lingkungan. Lingkungan sehat merupakan suatu perwujudan lingkungan
yang memenuhi kaidah-kaidah kesehatan lingkungan dan kesehatan secara
keseluruhan. Lingkungan dapat dibedakan menjadi 2 macam yaitu: lingkungan fisik
dan sosial-budaya. Lingkungan fisik meliputi: abiotik (benda mati) dan biotik
(makhluk hidup).
A.
Kesehatan dan Lingkungan Sosial
Gangguan
kesehatan dapat datang dari lingkungan sosial. Manusia sering hidup dalam
lingkungan sosial yang membuat mereka marah, frustrasi atau cemas, dan
perasaan-perasaan demikian dapat mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan.
House, Landis dan Umberson mengemukakan hasil penelitian yang menunjukkan
adanya hubungan antara hubungan sosial dan kesehatan. Antara lain dikemukakan
pada arti penting social support bagi kesehatan. Ancaman lingkungan terhadap
kesehatan ditanggapi warga masyarakat dengan berbagai ragam reaksi. Ada yang
bermigrasi ke kawasan lain. Ada pula warga masyarakat yang berupaya
menanggulanginya. Kesadaran ataupun kecurigaan warga masyarakat bahwa
lingkungan fisik mereka menyebabkan penyakit kemudian sering diikuti dengan
berbagai bentuk tindakan terhadap mereka yang dianggap bertanggung jawab.
Tindakan terhadap organisasi yang mencemari kesehatan lingkungan fisik
melibatkan berbagai pihak, seperti community at risk, berbagai kelompok dan
organisasi lain yang peduli terhadap komunitas berisiko, dan pemerintah.
Sasaran tindakan komunitas berisiko beserta pendukung mereka ini umumnya
terdiri atas perusahaan milik negara ataupun swasta yang proses produksi atau
distribusinya membahayakan kesehatan karyawannya atau lingkungan sekitarnya
atau yang memproduksi atau mengedarkan produk yang dianggap membahayakan kesehatan
konsumennya. Tindakan dapat pula ditujukan pada instalasi yang direncanakan
akan dibangun karena dikhawatirkan akan dapat menimbulkan dampak negatif
terhadap lingkungan. Tindakan memperjuangkan kesehatan lingkungan tersebut ada
yang berbentuk perilaku kolektif dan ada yang berbentuk gerakan sosial. Pihak
yang dituntut biasanya akan menempuh berbagai upaya hukum maupun politik untuk
mempertahankan kepentingan ekonominya atau bahkan untuk melakukan tuntutan
balik.
1. Upaya
Kesehatan Terhadap Kesehatan Manusia Dan Lingkungan
Upaya
Kesehatan Kuratif, Preventif dan Promotif
Di
negara dengan sistem pelayanan kesehatan yang berorientasi pada upaya kuratif
mulai berkembang berbagai kritik terhadap sistem tersebut. Para pengkritik
menyarankan agar sistem pelayanan kesehatan beralih ke upaya preventif dan
perawatan penderita penyakit kronis. Di samping kedua macam upaya tersebut di
atas kita menjumpai pula upaya promosi kesehatan. Dalam upaya pencegahan medis
dibedakan tiga jenjang intervensi klinis, yaitu pencegahan primer, pencegahan
sekunder, dan pencegahan tertier. Ada pembedaan antara tiga jenjang pencegahan,
yaitu pencegahan pada jenjang medis, pencegahan pada jenjang perilaku, dan
pencegahan pada jenjang struktur.……………………………………………………
Masalah kesehatan adalah suatu masalah yang sangat kompleks, yang saling berkaitan dengan masalah-masalah lain di luar kesehatan itu sendiri. Demikian pula pemecahan masalah kesehatan masyarakat, tidak hanya dilihat dari segi kesehatannya sendiri tetapi harus dilihat dari seluruh segi yang ada pengaruhnya terhadap masalah "sehat-sakit" atau kesehatan tersebut. Banyak faktor yang mempengaruhi kesehatan, baik kesehatan individu maupun kesehatan masyarakat, untuk hal ini Hendrik L. Blum menggambarkan secara ringkas…………………………………………………
Keempat faktor tersebut (keturunan, lingkungan, perilaku dan pelayan kesehatan) disamping berpengaruh langsung kepada kesehatan, juga saling berpengaruh satu sama lainnya. Status kesehatan akan tercapai secara optimal bilamana keempat faktor tersebut secara bersama-sama mempunyai kondisi yang optimal pula. Salah satu faktor saja berada dalam keadaan yang terganggu (tidak optimal) maka status kesehatan akan tergeser ke arah dibawah optimal. Kesehatan lingkungan pada hakekatnya adalah suatu kondisi atau keadaan lingkungan yang optimum sehingga berpengaruh positif terhadap terwujudnya status kesehatan yang optimum pula. Ruang lingkup kesehatan lingkungan tersebut antara lain mencakup perumahan, pembuangan kotoran manusia (tinja), penyediaan air bersih, pembuangan sampah, pembuangan air kotor (air limbah), rumah hewan ternak (kandang) dan sebagainya. Adapun yang dimaksud dengan usaha kesehatan lingkungan adalah suatu usaha untuk memperbaiki atau mengoptimumkan lingkungan hidup manusia agar merupakan media yang baik untuk terwujudnya kesehatan optimum bagi manusia yang hidup di dalamnya. Usaha memperbaiki atau meningkatkan kondisi lingkungan ini dari masa ke masa dan dari masyarakat satu ke masyarakat yang lain bervariasi dan bertingkat-tingkat, dari yang paling sederhana (primitif) sampai kepada yang paling mutakhir (modern).
Masalah kesehatan adalah suatu masalah yang sangat kompleks, yang saling berkaitan dengan masalah-masalah lain di luar kesehatan itu sendiri. Demikian pula pemecahan masalah kesehatan masyarakat, tidak hanya dilihat dari segi kesehatannya sendiri tetapi harus dilihat dari seluruh segi yang ada pengaruhnya terhadap masalah "sehat-sakit" atau kesehatan tersebut. Banyak faktor yang mempengaruhi kesehatan, baik kesehatan individu maupun kesehatan masyarakat, untuk hal ini Hendrik L. Blum menggambarkan secara ringkas…………………………………………………
Keempat faktor tersebut (keturunan, lingkungan, perilaku dan pelayan kesehatan) disamping berpengaruh langsung kepada kesehatan, juga saling berpengaruh satu sama lainnya. Status kesehatan akan tercapai secara optimal bilamana keempat faktor tersebut secara bersama-sama mempunyai kondisi yang optimal pula. Salah satu faktor saja berada dalam keadaan yang terganggu (tidak optimal) maka status kesehatan akan tergeser ke arah dibawah optimal. Kesehatan lingkungan pada hakekatnya adalah suatu kondisi atau keadaan lingkungan yang optimum sehingga berpengaruh positif terhadap terwujudnya status kesehatan yang optimum pula. Ruang lingkup kesehatan lingkungan tersebut antara lain mencakup perumahan, pembuangan kotoran manusia (tinja), penyediaan air bersih, pembuangan sampah, pembuangan air kotor (air limbah), rumah hewan ternak (kandang) dan sebagainya. Adapun yang dimaksud dengan usaha kesehatan lingkungan adalah suatu usaha untuk memperbaiki atau mengoptimumkan lingkungan hidup manusia agar merupakan media yang baik untuk terwujudnya kesehatan optimum bagi manusia yang hidup di dalamnya. Usaha memperbaiki atau meningkatkan kondisi lingkungan ini dari masa ke masa dan dari masyarakat satu ke masyarakat yang lain bervariasi dan bertingkat-tingkat, dari yang paling sederhana (primitif) sampai kepada yang paling mutakhir (modern).
DAMPAK
PENCEMARAN LINGKUNGAN TERHADAP KESEHATAN
Pengetahuan tentang hubungan antara
jenis lingkungan sangat penting agar dapat menanggulangi permasalahan
lingkungan secara terpada dan tuntas. Dewasa ini lingkungan hidup sedang
menjadi perhatian utama masyarakat Indonesia dan masyarakat dunia umumnya. Meningkatnya
perhatian masyarakat mulai menyadari akibat-akibat yang ditimbulkan dan
kerusakan lingkungan hidup. Sebagai contoh apabila ada penumpukan sampah di kota
maka permasalahan ini diselesaikan dengan cara mengangkut dan membuangnya ke
lembah yang jauh dari pusat kota, maka hal ini tidak memecahkan permasalahan melainkan
menimbulkan permasalahan seperti pencemaran air tanah, udara, bertambahnya
jumlah lalat, tikus dan bau yang merusak, pemandangan yang tidak mengenakan.
Akibatnya menderita interaksi antara lingkungan dan manusia yang akhirnya
menderita kesehatan. Interaksi manusia dengan lingkungan hidupnya merupakan
suatu proses yang wajar dan terlaksana sejak manusia itu dilahirkan sampai
akhir hidupnya. Hal ini membutuhkan daya dukung lingkungan untuk kelangsungan
hidupnya. Masalah lingkungan hidup sebenarnya sudah ada sejak dahulu, masalah
lingkungan hidup bukanlah masalah yang hanya dimiliki atau dihadapi oleh
negara-negara maju ataupun negara-negara miskin, tapi masalah lingkungan hidup
adalah sudah merupakan masalah dunia dan masalah kita semua. Keadaan ini
ternyata menyebabkan kita berpikir bahwa pengetahuan tentang hubungan antara
jenis lingkungan ini sangat penting agar dapat menanggulangi permasalahan lingkungan
secara terpadu dan tuntas. Masalah lingkungan hidup merupakan kenyataan yang
harus dihadapi, kegiatan pembangunan terutama di bidang industri yang banyak
menimbulkan dampak negative merugikan masyarakat. Masalah lingkungan hidup
adalah merupakan masalah yang komplek dan harus diselesaikan dengan berbagai
pendekatan multidisipliner. Industrialisasi merupakan conditio sine quanon keberhasilan
pembangunan untuk memacu laju pertumbuhan ekonomi, akan tetapi industrialisasi
juga mengandung resiko lingkungan. Oleh karena itu munculnya aktivitas industri
di suatu kawasan mengundang kritik dan sorotan masyarakat. Yang dipermasalahkan
adalah dampak negatif limbahnya yang diantisipasikan mengganggu kesehatan
lingkungan.
BAB III
KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan
1.
Sehat adalah Suatu
keadaan yang sempurna baik fisik, mental dan sosial tidak hanya bebas dari
penyakit atau kelemahan.
2.
Pemeliharaan kesehatan
adalah upaya penaggulangan dan pencegahan gangguan kesehatan yang memerlukan
pemeriksaan, pengobatan dan/atau perawatan termasuk kehamilan dan persalinan.
3.
Batasan kesehatan
tersebut di atas sekarang telah diperbaharui, bila batasan kesehatan yang
terdahulu itu hanya mencakup tiga dimensi atau aspek, yakni: fisik, mental, dan
sosial, maka dalam Undang-Undang N0. 23 Tahun 1992, kesehatan mencakup 4 aspek,
yakni: fisik (badan), mental (jiwa), sosial, dan ekonomi.
4.
Kesehatan lingkungan atau sanitasi lingkungan memiliki
pengertian yang sangat luas dan beragam tergantung konteksnya. Kesehatan
lingkungan pada dasarnya merupakan usaha untuk mengelola semua faktor yang ada
pada lingkungan yang berkaitan dengan perkembangan fisik dan kesehatan
sedemikian rupa sehingga derajat kesehatan dapat ditingkatkan.
5.
Factor-factor yang
mempengaruhi kesehatan manusia dan kesehatan lingkungan adalah air, udara,
makanan dan minuman,keseimbangan emosi, olahraga yang taratur dan istirahat.
10. Pengembangan keluarga sehat
sejahtera, dengan makin diterimanya norma keluarga kecil yang bahagia dan sejahtera.
B. Saran
1.
Dengan bertambah ilmu
pengatahuan dalam bidang kesehatan, diharapkan semua kalangan baik mahasiswa
maupun masyarakat dapat menerapkan ilmu yang telah di dapatkan.
2.
Bagi masyarakat
diharapkan dapat menjaga kesehatan lingkungan demi kemashlatan manusia.